Banyak sekali program-program di internet yang memungkinkan kita mendapatkan penghasilan dari internet baik itu berbentuk rupiah ataupun dollar. Contoh program money online seperti Paid To Click, Paid To Review dan saat ini ada juga Paid To Read. Di program paid to read kita di suruh untuk membaca artikel setelah itu di bayar, di bayarnya pun dolar lagi.
Nah sekarang ada sebuah program yang bernama PTR (Paid To Read) bernama readbud. Program ini sangat mudah dan menguntungkan bagi pemula yang memiliki blog atau yang belum memiliki blog. Karena kita hanya disuruh melihat/membaca sebuah artikel lalu kita menandai rating/rate dari artikel tersebut. Setelah itu kita langsung mendapatkan beberapa sen dollar. Nilainya sangat tinggi, yaitu minimal $0.03 – $0.08 tetapi tak jarang dan banyak juga artikel yang mempunyai nilai $0.50.
Kita akan melihat/membaca beberapa artikel yang disediakan oleh readbud. Dan tentu artikelnya tidak hanya satu artikel. Tetapi bisa lebih dari 3 artikel
Tetapi di readbud, kita bisa mengambil/menarik uang/dollar kita setelah mencapai $50. Menurut saya itu tidak akan sulit, paling nggak 40 hari kita sudah akan mencapai $50. Insya Allah.
Tips bagi anda yang mengikuti readbud.
Walaupun anda tidak bisa/sulit membaca karena berbahasa inggris. Tidak perlu dibaca, langsung saja kasih rating yang ada dibawah artikelnya. Dan terus klik artikel jika memang masih ada artikel yang disediakan untuk anda, sampai habis.
Ok, langsung saja klik dsini untuk daftar.
Bagaimana cara mulai?
1. Langsung bukan situs readbud.
2. Kemudian isi form data dengan nama, email, dsb
3. Cek email anda untuk aktifasi keanggotaan
Bagaimana cara mulai mendapatkan dolar?
Untuk mulai mendapatkan dollar anda diharuskan membuka artikel dan memberikan rating pada artikel tersebut, panduan langkah mendapatkan dolar dari readbud seperti ini :
1. Login ke situs readbud menggunakan email dan password yang sudah anda daftarkan
2. Kemudian anda akan di minta untuk memilih kategori topik artikel mana saja yang ingin anda baca. Maksimal anda dapat memilih 50 topik artikel.
3. Kemudian klik menu Articles lalu klik Open Article
4. Setelah itu akan terbuka jendela baru, lalu klik Rate This Article
5. Setelah klik Rate This Article, tutup jendela tersebut ulangi langkah no 3. Maksimal sehari anda hanya bisa membaca 20 artikel. 20 artikel yang anda bisa bisa mendapatkan sekitar $1 sehingga dalam waktu 50 hari anda sudah bisa mendapatkan pay out dari readbud
0 komentar:
Posting Komentar
;